Nama MetadataJumlah Angkutan Kota
Kategorivariabel
KonsepJumlah Angkutan Kota
DefinisiJumlah angkutan kota umum yang ada di Kota Magelang

Dalam transportasi di Indonesia, angkutan kota atau biasa disingkat angkot adalah sebuah transportasi umum jenis taksi bersama dengan rute yang sudah ditentukan.

Angkutan umum adalah layanan angkutan penumpang oleh sistem perjalanan kelompok yang tersedia untuk digunakan oleh masyarakat umum, biasanya dikelola sesuai jadwal, dioperasikan pada rute yang ditetapkan, dan dikenakan biaya untuk setiap perjalanan.
Referensi PemilihanPerwal nomor : 7 tahun 2019
WaktuTriwulanan
TipedataInteger
Klasifikasi Isian
Aturan Validasi
Kalimat PertanyaanBerapa jumlah angkutan dalam Kota Magelang?