Nama IndikatorPrevalensi stunting pada anak di bawah lima tahun/balita
Kategoriindikator
KonsepPrevalensi stunting pada anak di bawah lima tahun/balita
DefinisiStunting (pendek/sangat pendek) adalah kondisi kurang gizi kronis yang diukur berdasarkan indeks tinggi badan menurut umur (TB/U) dibandingkan dengan menggunakan standar WHO tahun 2005.
InterpretasiIndikator ini mengukur persentase anak balita yang tingginya di bawah ketinggian rata-rata penduduk acuan. Stunting pada anak-anak
mencerminkan efek yang luas dari kekurangan gizi yang kronis dan menderita penyakit berulang yang disebabkan oleh latar belakang
sosial dan ekonomi yang buruk. Stunting pada anak-anak dapat memiliki dampak serius pada perkembangan fisik, mental, dan emosional anakanak. Bukti empiris menunjukkan bahwa efek
dari stunting pada usia muda, khususnya pada perkembangan otak, sulit untuk memperbaikinya pada usia lanjut walaupun jika anak menerima gizi yang tepat. Selain itu anak yang mengalami stunting beresiko lebih besar menderita penyakit menular dan tidak menular pada usia dewasa seperti jantung, diabetes, dan penyakit pembuluh
darah. Oleh karena itu, indikator ini menunjukan bahwa betapa pentingnya memberikan gizi yang cukup untuk anak-anak.
Metadata UkuranPersentase
Metadata SatuanPersen
RumusJumlah anak balita pendek pada waktu tertentu dibagi dengan jumlah anak balita pada waktu yang sama dan dinyatakan dalam satuan persen (%).
Klasifikasi
Indikator KompositYa
Nama PembangunPAB(5) Pstunting : Prevalensi anak balita yang menderita pendek (stunting) JAB(5) Pstunting : Jumlah anak balita pendek (stunting) pada waktu tertentu JAB(5) : Jumlah anak balita pada waktu yang sama
Kegiatan PublikasiPengumpulan Data SDGs Kota Magelang
Kode Kegiatan
Level EstimasiKota Magelang